Singapura terkenal sebagai surga belanja dengan deretan pusat perbelanjaan modern yang menjadi rumah dari berbagai merek internasional. Salah satu kawasan yang mewakili Singapura sebagai surga belanja adalah Orchard Road. Umumnya, wisatawan yang datang ke Singapura, akan menyempatkan diri berkunjung ke Orchard...
Kepulauan Anambas punya sejuta keindahan yang ditawarkan. Hanya saja, untuk mengeksplore keindahannya butuh effort. Mulai dari transportasi menuju Anambas yang tidak murah dan butuh waktu yang panjang hingga transportasi di Anambas itu sendiri. Di Anambas tidak ada tranportasi umum. Masyarakatnya pada...
Katong tidak begitu populer jika dibandingkan kawasan Marina Bay, Bugis, dan China Town di Singapura. Namun Katong dapat menjadi pilihan destinasi wisata bagi yang ingin menjelajahi Singapura dengan sisi yang berbeda, khususnya bagi pencinta sejarah, budaya, dan kuliner. Distrik ini adalah...
Wisata Anambas belum sepopuler destinasi lainnya, seperti Batam, Bintan, dan Bali. Padahal kepulauan di utara Indonesia ini menyimpan keindahan alam tropis yang menakjubkan. Dengan wisata bahari yang indah, mulai dari pantai, hamparan pasir putih, air laut yang jernih dan keragaman biota...
Labun Island Resort mungkin belum terlalu familiar bagi masyarakat Batam. Tetapi bagi warga negara Singapura resort di Pulau Labun ini salah satu tempat wisata akhir pekan. Pulau wisata yang menawarkan penyelaman jauh dari kehidupan kota yang sibuk dan tempat melepaskan dahaga...