Usai menikmati Amsterdam, Belanda, negara pertama yang saya kunjungi di Eropa, perjalanan berlanjut ke tetangganya, Belgia. Saya lebih dulu ke Antwerp, salah satu kota pelabuhan terbesar di Eropa. Perjalanan menuju Antwerp dengan bus ditempuh selama tiga jam. Saya menumpang Megabus. Namun...